Pimpin Upacara di SMPN 1, Personel Polsek Pagerageung Sampaikan Pesan kamtibmas

    Pimpin Upacara di SMPN 1, Personel Polsek Pagerageung Sampaikan Pesan kamtibmas

    POLRES TASIK KOTA - ------------------------------
    Anggota Polsek Pagaerageung Kanit Ik Aipda Hilmi dan Kasium Bripka Wahyu telah melaksanakan kegiatan upacara bendera hari senin di smpn 1 pagerageung dan Selaku Pembina Upacara Bripka Wahyu memberikan Himbauan dan Pemahaman terkait Undang Undang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Nomor 22 Tahun 2009
    Senin(21 / 10 /2024)

    Menurut Kapolres Tasik Kota AKBP JOKO SULISTIONO, SH. S.I.K.MH  melalui Kapolsek Pagerageung AKP. ASEP SAEPULOH S. H,  mengatakan kegiatan tersebut merupakan salah satu wujud upaya personel Polres Tasikmalaya Kota dan Personel Polsek Pagerageung  bersinergi dengan Pemerintahan dan Masyarakat diWilayah Kec. Pg. Ageung Untuk menjalin Hubungan Baik dalam rangka menjaga Kamtibmas di Kec. Pagerageung

    POLRES TASIK KOTA AKBP JOKO SULISTIONO, SH, S.I.K, MH.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Strong Point Pagi Bentuk Nyata Pelayanan...

    Artikel Berikutnya

    Strong Point Pagi Bentuk Nyata Pelayanan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Panglima TNI Resmikan Gedung Trisula Denjaka dan Serahkan Ransus Mobile Dual Ramp System
    Menaker Apresiasi Pembentukan Desk Ketenagakerjaan Polri: Beri Kepastian Hukum
    Kapolri Resmikan Desk Ketenagakerjaan Demi Beri Jaminan Perlindungan Kaum Buruh 
    Polri Ungkap Tiga Kasus Besar Judi Online: Sita Aset Rp61 Miliar, Ungkap Sindikat Internasional

    Ikuti Kami